Rabu, 02 Mei 2012
LAS ASETILIN
A.TUJUAN
1. MAHASISWA DAPAT MENGATUR TEKANAN KERJA ASETILIN DAN ZAT ASAM
2. MAHASISWA DAPAT MENYALAKAN DAN MEMATIKAN LAS ASETILIN
3. MAHASISWA DAPAT MENCAIRKAN BAHAN DASAR DENGAN LAS ASETILIN
4. MAHASISWA DAPAT MEMBUAT RIGI-RIGI LAS MEMAKAI KAWAT LAS
5. MAHASISWA DAPAT MENGELAS DENGAN SAMBUNGAN
B.ALAT DAN FUNGSI
1.SEPERANGKAT LAS ASETILIN
2.BENDA KERJA
3.TEKANAN KERJA:ZAT ASAM=2,5 KG/CM^2
ASETILIN=5 KG/CM^2
4.POSISI/TEKNIK:BAWAH TANGAN
C.PROSES KERJA
1.SIAPKAN ALAT DAN BAHAN KERJA YANG AKAN DI LAS
2.LETAKKAN BENDA KERJA DI ATAS MEJA LAS
3. NYALAKAN PEMBAKAR,ATUR NYALA API NETRAL
4.PEGANGLAH PEMBAKAR PADA POSISI 60 DERAJAT - 70 DERAJAT TERHADAP PERMUKAAN BAHAN DASAR
5. PANASKAN PERMUKAAN BAHAN YANG AKAN DI LAS MULAI DARI TEPI KANAN
6. DEKATKAN NYALA API PADA 1 TEMPAT HINGGA TIMBUL KAWAH LAS (BIDANG CAIR) JARAK INTI NYALA KURANG LEBIH 2-3 MM DI ATAS BAHAN
7.KEMUDIAN DORONGLAH KAWAH DENGAN NYALA API PEMBAKAR DENGAN GERAKAN ZIG-ZAG/MELINGKAR
8. DEKATKANLAH KAWAT LAS PADA TEPI KAWAH HINGGA MENCAIR DAN BERPADU DENGAN CAIRAN BAHAN DASAR
9.ATUR KAWAH DENGAN NYALA API SAMBIL BERGERAK MAJU
10. SELANJUTNYA LAKUKAN PENGELASAN DI ATAS DENGAN MENYAMBUNG 2 BUAH BENDA KERJA
0 komentar:
Posting Komentar